Cara Penggunaan Masker Spirulina

MASKER SPIRULINA
Masker spirulina adalah masker yang terbuat dari Cyanobacteria atau yang biasa dikenal ganggang biru hijau yang berhabitat di dalam air laut maupun air tawar. Karena memiliki banyak manfaat untuk kesehatan bahkan kecantikan, tumbuhan ganggang biru hijau pun diolah menjadi berbentuk bubuk. Berikut manfaat dari masker Spirulina.
Manfaat Tanaman Spirulina Untuk Kulit Wajah:
1. Mampu mencerahkan kulit
Kandungan vitamin C yang tinggi pada Spirulina.
2. Menghilangkan jerawat dengan cepat.
3. Mampu mengatasi bekas jerawat
Selain dapat menghilangkan jerawat tanaman spirulina juga dapat mengatasi bekas dari jerawat tersebut. Karena kandungan Vitamin E di dalam spirulina mampu mengembalikan kondisi kulit bekas jerawat atau memperbaiki kulit yang sudah terkena bakteri menjadi kulit yang sehat seperti semula.
4. Mengurangi kadar minyak berlebih pada kulit.
5. Dapat membuang sel kulit mati.
6. Dapat mengatasi iritasi pada kulit.
7. Sebagai moisturizing alami
8. Mencegah seseorang dari penuaan dini
9. Dapat menghilangkan kantung mata.
10. Menjaga kelembapan kulit.

CARA MENGGUNAKAN SPIRULINA KAPSUL

1. Bersihkan wajah terlebih dahulu.

2. Campurkan bubuk masker dengan air hingga menjadi kental.

3. Baurkan pada wajah dan leher menggunakan jari.

4. Bilas menggunakan air hangat.

5. Pastikan kulit wajah bersih dengan menggunakan toner.

6. Gunakan mosturizer agar kulit tidak kering.

7. Gunakan masker dua kali seminggu secara rutin.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Makanan dan Jajanan khas Tuban

Puisi untuk BUMI

Cara Membuat Nasi Goreng dan Sejarahnya